Lowongan Kerja Lion Parcel Jakarta September 2024
Lion Parcel adalah perusahaan yang bergerak dalam industri jasa ekspedisi yang melayani pengiriman domestik dan internasional. Lion Parcel adalah bagian dari Lion Group sebuah perusahaan dengan bisnis utamanya yang bergerak dalam bidang maskapai penerbangan.
Lion Parcel didirikan pertama kali pada 14 September 2013. Perusahaan didukung oleh jaringan dan infrastruktur Lion Group sebagai salah satu maskapai penerbangan terbesar di Indonesia.
Lion Parcel mengemban misi untuk mengembangkan lini usaha Lion Group di bidang industri Logistik dengan falsafah untuk membantu percepatan pertumbuhan ekonomi di seluruh area domestik melalui konsep “Just In Time Air Distribution”.
Meskipun terhitung sebagai pemain baru, Lion Parcel sudah memiliki modal jaringan dan operasional yang terpercaya dengan dukungan armada pesawat dan frekuensi penerbangan yang tinggi dari Lion Group sebagai linehaul ke hampir seluruh bandar udara di Indonesia, Lion Parcel akan memberikan pelayanan pengiriman barang dan dokumen yang terintegrasi dan kepastian dengan jaringan outlet yang tersebar hingga ke daerah – daerah pelosok nusantara.
Lion Parcel akan terus mengembangkan jaringan dan kinerja pelayanannya untuk memberikan kepastian dan keamanan pengiriman barang dan dokumen yang didukung oleh sistem informasi dan operasi yang terintegrasi serta komitmen atas performa pelayanan atas prioritas operasi guna meningkatkan kualitas pelayanan secara berkesinambung.
Kini Lion Parcel telah sukses memiliki jaringan lebih dari 3500 mitra yang tersebar di seluruh Indonesia untuk membantu masyarakat terhubung tanpa batas waktu dan jarak.
Dikala anda melamar kerja perlu memperhatikan hal-hal yang berkaitan dengan informasi lowongan kerja. Saat hendak melamar kerja supaya anda sebagai pelamar lolos dalam seleksi yang dilakukan oleh HRD Perusahaan pastikan kembali jika anda telah membaca seluruh informasi lowongan kerja tersebut.
Perusahaan-perusahaan pembuka lowongan kerja tentu menginginkan calon karyawan kompeten atau mampu mengerjakan jobdesk dengan maksimal. Oleh karena itu HRD perusahaan melakukan tahapan seleksi kepada pelamar (calon karwayan) agar dapat menentukan lolos atau mampu tidaknya pelamar dalam mengerjakan jobdesk pada posisi pekerjaan yang dilamar itu.
Tahapan awal dalam melamar kerja biasanya mengumpulkan berkas-berkas lamaran baik secara online maupun offline, oleh karena itu persiapakan Curriculum Vitae (CV) juga Cover Letter (Surat Lamaran) untuk menggambarkan siapa diri anda.
Melalui CV dan Surat Lamaran tunjukan bahwa anda sebagai pelamar merupakan kandidat berkompeten untuk mengisi posisi pekerjaan juga bisa dipercaya dalam menjalankan jobdesk pada posisi tersebut.
Lokernesia hadir sebagai media informasi lowongan kerja untuk membantu pencari kerja dalam usaha mencari lowongan kerja yang tersedia dan terbaru. Kami senantiasa mempublikasikan informasi lowongan kerja yang valid, akurat dan terpercaya untuk diinformasikan kepada pengunjung website kami agar memudahkannya dalam mencari informasi lowongan kerja.
Saat ini Lion Parcel yang berlokasi di Jakarta kembali membuka lowongan kerja bagi lulusan S1 untuk mengisi beragam posisi yang sedang kosong dengan persyaratan sebagai berikut:
Talent Acquisition
Kualifikasi
- Bachelor’s degrees with any related field
- 1-3 years of experience in talent acquisition (end to end recruitment process and talent management)
- Familiar with social media and job portal
- Familiar with employer/employe branding are preferable
Jobdesk
- Formulating strategies and itemizing recruitment activities
- Ensure end to end recruitment process
- Communicating with hiring managers to identify future job openings and the technical requirements
- Keeping track of all applicants as well as keeping applicants informed on the application process
- Analyze employment data related to the position and make it visible to the user needs
- Brainstorming, and create a content for branding purpose
Program and Market Research SPV
Kualifikasi
- Pendidikan S1
- Berusia 25 – 30 tahun
- Berpengalaman 2 – 5 tahun di bidang Channel/Market Development
Jobdesk
- Monitor sales performance (revenue, tonase, STT) Mitra POS seluruh Indonesia
- Membuat new program initiative (Perencanaan, Pembiayaan, Implementasi, Pengawasan/Monitoring, dan Evaluasi)
- Melakukan analisis tren performance POS untuk menghasilkan insight baru
- Melakukan market research terkini pada bisnis ekspedisi yang terfokus pada keagenan, seperti program on-going kompetitor, tren sales, produk, dan services
- Evaluasi dan analisis program berjalan untuk menentukan langkah selanjutnya berdasarkan market research
- Manage team performance
Partnership and Initiative SPV
Kualifikasi
- Pendidikan S1
- Berusia 25 s/d 30 tahun
- Berpengalaman di bidang Partnership antara 2 s/d 5 tahun
Jobdesk
- Support Mitra POS Development terkait kebutuhan partnership (Vendor, Bisnis, Journey, dan Implementasi)
- Monitoring efektivitas partnership melalui evaluasi berkala (vendor, implementasi)
- Bertanggung jawab terhadap performance partnership (Sales, jumlah pos, dan penetrasi program partnership)
- Memberikan inisiatif baru terkait perkembangan partnership yang dibutuhkan untuk pengembangan bisnis keagenan Lion Parcel
- Memastikan penyelesaian kendala operasional partnership POS, baik dari sisi POS ataupun pihak ketiga
- Monitor team performance
CARA MELAMAR
Bagi anda yang berminat dan memenuhi kualifikasi diatas, silahkan kirim lamaran Lowongan Kerja Lion Parcel September 2024 melalui alamat berikut:
Lowongan kerja ini tidak dipungut biaya. Lamaran yang tidak memenuhi kualifikasi diatas tidak akan diproses. Hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi tahap selanjutnya.