Lowongan Kerja Bank Mandiri September 2024

Lowongan Kerja Kriya Mandiri PT Bank Mandiri (Persero) KCP Asahan Sungai Piring September 2024

Bank Mandiri didirikan pertama kali pada 2 September 1998 sebagai bagian dari program restrukturisasi perbankan yang dilaksanakan oleh pemerintah Indonesia. Pada bulan September 1999, empat bank pemerintah yakni Bank Bumi Daya, Bank Dagang Negara, Bank Ekspor Impor Indonesia dan Bank Pembangunan Indonesia di merger menjadi Bank Mandiri, dimana masing-masing bank tersebut memiliki peran yang tak terpisahkan dalam pembangunan perekonomian Indonesia.

Setelah melalui proses konsolidasi dan integrasi menyeluruh di segala bidang, Bank Mandiri berhasil membangun organisasi bank yang solid dan mengimplementasikan core banking system baru yang terintegrasi menggantikan core banking system dari keempat bank legacy sebelumnya yang saling terpisah.

Sejak didirikan, kinerja Bank Mandiri senantiasa mengalami perbaikan terlihat dari laba yang terus meningkat dari Rp1,18 triliun di tahun 2000 hingga mencapai Rp5,3 triliun di tahun 2004. Bank Mandiri melakukan penawaran saham perdana pada 14 September 2003 sebesar 20% atau ekuivalen dengan 4 miliar lembar saham.

Pada September 2013, Bank Mandiri sudah mempunyai 1.811 cabang dan sekitar 11.812 ATM yang tersebar merata di 34 provinsi di Indonesia. Hal ini semakin menegaskan Bank Mandiri sebagai salah satu dari jajaran bank terbesar di Indonesia.

Sampai dengan hari ini, Bank Mandiri meneruskan tradisi selama lebih dari 140 tahun memberikan kontribusi dalam dunia perbankan dan perekonomian Indonesia.

Pekerjaan yang bergerak di bidang jasa ini tidak semua orang dapat lolos seleksi menjadi pegawai bank. Pasalnya terdapat beberapa kriteria serta skill khusus yang harus dipenuhi oleh para calon pegawai bank.

Kriteria menjadi pegawai bank yang paling mendasar ialah dapat berkomunikasi dengan baik. Pasalnya jika Anda bekerja di bank nantinya akan bertemu dengan nasabah atau klien setiap harinya.

Jika Anda memiliki kemampuan berkomunikasi yang baik, pastinya hal tersebut tidak akan menjadi hal yang canggung lagi jika dilakukan. Tidak hanya penggunaan bahasa yang sopan serta baku saja yang harus digunakan.

Akan tetapi seorang karyawan bank harus memperhatikan beberapa aspek seperti raut wajah, sikap berdiri serta penampilan. Dengan memperhatikan hal ini, tugas melayani masyarakat akan tergolong mudah dilakukan.

Kriteria menjadi pegawai bank selanjutnya yang dibutuhkan selain kemampuan berkomunikasi adalah memiliki tingkat analisa tinggi. Hal tersebut nantinya akan sangat berguna dalam menangani masalah seperti kredit dan juga investasi.

Sebab jika Anda tidak memiliki kemampuan analisa yang tinggi, bila salah perhitungan sedikit saja akan memberikan dampak buruk terhadap tempat Anda bekerja.

Kriteria menjadi pegawai bank selanjutnya yang bisa Anda terapkan sebagai persiapan bekerja di bank adalah peka terhadap hal kecil. Hal tersebut karena Anda bekerja tidak jauh dengan uang dan harus mempunyai tingkat ketelitian tinggi.

Hal seperti adanya jumlah selisih uang asli dengan yang tercatat pada sistem dapat terjadi jika Anda kurang teliti dan tidak peka terhadap hal kecil. Bagi Anda yang merasa kurang teliti, lakukanlah pekerjaan dengan sabar dan jangan terburu-buru.

Seorang karyawan bank harus mempunyai kepercayaan diri. Sebenarnya kepercayaan diri tidak harus dimiliki oleh karyawan bank saja, akan tetapi hampir semua profesi pekerjaan mengharuskan karyawan memiliki tingkat kepercayaan diri.

Kemampuan serta kriteria menjadi pegawai bank yang terakhir adalah mempunyai determinasi tinggi. Hal tersebut bisa berpengaruh jika Anda memiliki determinasi tinggi maka Anda akan menjadi karyawan yang menonjol daripada karyawan lainnya.

Sehingga Anda akan mendapatkan perhatian tinggi dari atasan serta akan menjadi jalan menuju jabatan yang lebih layak untuk kedepannya. Beberapa skill tersebut bisa Anda pelajari sebagai persiapan bekerja di bank.

Saat ini PT Bank Mandiri (Persero) yang berlokasi di KCP Asahan Sungai Piring kembali membuka lowongan kerja bagi lulusan D3 untuk mengisi posisi Kriya Mandiri yang sedang kosong dengan persyaratan sebagai berikut:

Kriya Mandiri

Kualifikasi

  1. Laki-laki/Perempuan
  2. Pendidikan minimal D3
  3. Berusia maksimal 23 tahun
  4. Belum menikah
  5. Tinggi minimal pria 168 cm dan wanita 160 cm
  6. Berpenampilan menarik dan badan proporsional
  7. Penempatan: Bank Mandiri KCP Asahan Sungai Piring

Berkas Lamaran

  • Surat Lamaran dan Curriculum Vitae (CV)
  • Ijazah dan transkrip nilai
  • KTP, Pas foto 4×6
  • Foto postcard full body

CARA MELAMAR

Bagi anda yang berminat dan memenuhi kualifikasi diatas, silahkan kirim lamaran Lowongan Kerja Bank Mandiri September 2024 melalui email berikut:

mmu.asahan_sungai_piring@bankmandiri.co.id
Cc: bankmandiriasahansungaipiring@gmail.com
Subjek: Kriya_Nama Pelamar

Lowongan kerja ini tidak dipungut biaya. Lamaran yang tidak memenuhi kualifikasi diatas tidak akan diproses. Hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi tahap selanjutnya. Lamaran Lowongan Kerja Bank Mandiri September 2024 diterima paling lambat: 29 September 2024.