Lowongan Kerja Admin PT HM Sampoerna Tbk Manado & Ternate September 2024
PT HM Sampoerna Tbk./Hanjaya Mandala Sampoerna adalah perusahaan rokok terbesar pertama di Indonesia. Kantor pusatnya berada di Surabaya, Jawa Timur.
Perusahaan ini sebelumnya merupakan perusahaan yang dimiliki keluarga Sampoerna, namun sejak September 2005 kepemilikan mayoritasnya berpindah tangan ke Philip Morris International (Altria Group), perusahaan rokok terbesar di dunia dari Amerika Serikat, mengakhiri tradisi keluarga yang melebihi 90 tahun.
PT Hanjaya Mandala Sampoerna Tbk (Sampoerna) merupakan perusahaan yang berbasis di Indonesia yang utamanya bergerak dalam bidang manufaktur dan perdagangan rokok kretek. Perusahaan memproduksi Sigaret Kretek Tangan dan Sigaret Kretek Mesin melalui fasilitas yang berlokasi di Pasuruan, Karawang, Surabaya, Malang dan Probolinggo, Indonesia.
Perusahaan memasarkan produk di bawah merek Dji Sam Soe, A Mild, Sampoerna Kretek dan U Mild. Selain produk tersendiri, Perusahaan juga mendistribusikan sigaret putih Marlboro yang diproduksi oleh PT Philip Morris Indonesia. Anak usaha Sampoerna mencakup PT Perusahaan Dagang dan Industri Panamas, sebuah distributor sigaret; PT Harapan Maju Sentosa, manufaktur dan pedagang sigaret, dan PT Taman Dayu, perusahaan pengembangan properti.
Tips Supaya Sukses Ketika Wawancara Kerja
Perhatikan Mengenai Tata Krama dan Bahasa Tubuh – Segala bentuk bahasa tubuh dan sopan santun akan menjadi penentu akhir. Buatlah kesan yang sangat baik sehingga mereka yang mewawancarai Anda akan merasa nyaman, terkesan dan percaya bahwa Anda adalah kandidat yang tepat untuk lowongan yang akan mereka tawarkan. Yang penting selalu fokus dan konsisten dengan apa yang Anda lakukan sejak menulis surat lamaran kerja hingga menyusun resume.
Tunjukan Sikap profesional dan Bersikap Ramah Serta Perhatikan Penampilan Anda – Perhatikan bahasa dan intonasi saat berbicara saat Anda menjawab beberapa pertanyaan pewawancara. Dan jangan sampai terdengar monoton atau terlalu keras karena akan terdengar aneh.
Dan untuk pakaian, alangkah baiknya jika Anda memakai pakaian formal sesuai dengan posisi yang akan Anda tempati di rumah sakit. Karena sikap yang baik, dan penampilan yang rapi merupakan salah satu poin keberhasilan Anda saat berhadapan dengan pewawancara.
Datanglah Tepat waktu – Tiba pada waktu yang ditentukan adalah bagian penting dari menghadiri wawancara. Datang tepat waktu pada saat wawancara tidak hanya menjadi syarat kedisiplinan atau menunjukkan kedisiplinan kandidat tetapi juga akan memberikan rasa hormat dan penghargaan kepada mereka yang telah menelepon.
Saat ini PT HM Sampoerna Tbk yang berlokasi di Manado & Ternate kembali membuka lowongan kerja bagi lulusan S1 untuk mengisi posisi Admin yang sedang kosong dengan persyaratan sebagai berikut:
Admin
Kualifikasi
- Minimum of Bachelor Degree (S1) from any discipline, Finance or Accounting preferable with minimum GPA 2.75
- Fresh Graduate are welcome to apply
- Excellent computer literacy (Ms. Office esp Ms. Excel)
- Having skill in Macro Excel will be advantaged
- Good in English, both verbal and written
- Good in accounting principles
- Sound knowledge of data management and operating standard office equipment
- Detail oriented and achievement oriented
- Good analytical thinking and communication skills
- Fast learner and able to work in minimum guidance and supervision
- Able to handle huge crucial data/information
- Willing to work in all Manado or Ternate
Jobdesk
You will be responsible to process and control revenue collections, disbursement and general administrations activity or transactions at area office in line with policy and procedures.
CARA MELAMAR
Bagi anda yang berminat dan memenuhi kualifikasi diatas, silahkan kirim lamaran Lowongan Kerja Sampoerna Manado September 2024 melalui link berikut:
Lowongan kerja ini tidak dipungut biaya. Lamaran yang tidak memenuhi kualifikasi diatas tidak akan diproses. Hanya kandidat terbaik yang akan dipanggil untuk mengikuti seleksi tahap selanjutnya.